Selamat Kepada 62 Calon Siswa SMA Negeri 2 Lintongnihuta Angkatan III (Tiga)

Kami ucapkan selamat kepada peserta seleksi Penerimaan Didik Baru yang diterima menjadi siswa SMA Negeri 2 lintongnihuta, Kabupaten Humbang Hasundutan TP 2014/2015.
Kepada seluruh calon siswa baru SMA Negeri 2 Lintongnihuta Kabupaten Humbang Hasundutan yang dinyatakan lulus untuk Tahun Pelajaran 2014/2015, agar mendaftar ulang dengan ketentuan sebagai berikut :
- Pelaksanaan
Hari/ Tanggal : Selasa, 20 Mei 2014 s.d. Rabu, 21 Mei 2014
Waktu : 08.00 Wib – 16.00 Wib
Tempat : Kantor SMA Negeri 2 Lintongnihuta - Pendaftaran ulang TIDAK boleh diwakilkan dan membawa kelengkapan administrasi
- Kelengkapan Administrasi yang harus dibawa :
- Kartu Tanda Peserta Seleksi
- Nomor Induk Siswa Nasional [NISN]
- Materai Rp. 6.000 1 Lembar
- Foto copy Kartu Keluarga Terbaru
- Foto copy KTP Orang Tua Ayah dan Ibu
- Foto Copy Sertifikat yang diterima Selama di SMP [Jika Ada]
- Mengisi Formulir Pendaftaran Ulang [disediakan oleh Sekolah]
- Menandatangani Surat Pernyataan dan diketahui oleh orang tua
- Bagi yang tidak mendaftar ulang pada tanggal tersebut di atas, dinyatakan haknya gugur sebagai siswa baru SMA Negeri 2 Lintongnihuta TP 2014/2015
- Dokumen di atas dimasukkan ke dalam map
- Laki-laki : Warna Biru
- Perempuan : Warna Hijau





Demikian pengumuman hasil seleksi calon siswa SMA Negeri 2 Lintongnihuta angkatan III TP 2014/2015.
Budaya itu perlu kita lestarikan, salah satunya adalah martumba, lihat anak-anak kreativitas anak SMAN 2 Lintongnihuta lomba martumba;
Via : http://www.foldersoal.com
Belum ada Komentar untuk "Selamat Kepada 62 Calon Siswa SMA Negeri 2 Lintongnihuta Angkatan III (Tiga)"
Posting Komentar